Cokelatin Membawa Kelezatan Cokelat ke Festival Indonesia Pesta Anak Bangsa 2023

Cokelatin, produsen cokelat asli Indonesia yang terkenal dengan varian rasa yang menggugah selera, telah menjadi sorotan dalam Festival Indonesia Pesta Anak Bangsa di Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta. Acara tersebut dihadiri oleh berbagai pengusaha kreatif dan pelaku lokal Brand dari seluruh Indonesia yang memamerkan produk-produk unggulan mereka. Produk Unggulan Cokelatin Pada acara tersebut, Cokelatin menarik […]